Yoghurt

Yogurt merupakan salah satu produk hasil fermentasi dari bahan utama susu. Adapun starter yang digunakan dalam fermentasi yogurt umumnya merupakan kultur symbiosis antara bakteri Lactobacillus bulgaricus (LB) dan Streptococcus thermophilus (ST) di bawah kondisi suhu dan lingkungan yang terkontrol. Yogurt diketahui memberikan manfaat positif bagi kesehatan, terutama berkaitan dengan meningkatkan kesehatan tulang dan kualitas diet. 

Jika kamu lebih menyukai penjelasan dalam bentuk artikel, kamu dapat mengklik link ini: Yogurt 101 in Article

Jika kamu lebih menyukai penjelasan dalam bentuk video, kamu dapat mengklik link ini: Yogurt 101 in Video

Comments